Assalamualaikum
Rasanya every sunday tuh kalau bangun pagi dan gak tau mau ngapain terus nonton tv jaraaaang banget ada kartun yang enak. Gak kayak zaman masih SD dulu ada Chibi Maruko Chan. Entahlah....semakin tua kok kenangan masa kecil semakin menjadi (SUSAH MOVE ON) hahaha
Ini juga kesenangan aku Chibi Maruko Chan, ini kartun yang asli untuk anak-anak bangeeeet, Dulu tiap pagi minggu yang ditungguin ini, mau nginap dirumah nenek pun tetap pagi yang dikejar cuma Maruko hihi
Pengarang: Momoko Sakura
Penerbit: Shueisha
Demografi: Shojo
Film Anime: Chibi Maruko-chan:My Favorite Song
Rilis: 1992
Jaringan: Fuji TV
Chibi Maruko-chan (ちびまる子ちゃん ) adalah serial anime yang diangkat dari manga populer yang dikarang Momoko Sakura, dan juga nama panggilan untuk tokoh utama berupa anak perempuan berusia 9 tahun kelas 3 sekolah dasar.
Kisahnya bertemakan komedi kehidupan sehari-hari anak SD berdasarkan
pengalaman masa kecil pengarangnya. Serial anime ini pernah ditayangkan di RCTItiap hari minggu.
Tokoh-tokoh:
1. Momoko "Maruko" Sakura (さくらももこ Sakura Momoko )
Tokoh utama pada komik dan anime Chibimaruko-chan, nama aslinya
adalah Momoko Sakura seperti nama pengarangnya. Ia adalah anak kelas 3
sekolah dasar yang dibesarkan oleh keluarga dengan ekonomi menengah ke
bawah. Dia pemalas, suka bikin berantakan, nilainya sering buruk dan
sering terlambat ke sekolah sehingga sering menyusahkan ibunya terutama
untuk membangunkannya. Sifatnya bertentangan dengan kakak perempuannya
yang rajin, pandai serta berpendirian tenang. Seperti kebanyakan anak
seusianya, ia tidak senang bila diberi pekerjaan rumah dan sering
memilih-milih makanan. Selain itu, ia merupakan cucu kesayangan
kakeknya. Ia bercita-cita menjadi seorang pengarang manga ketika besar
nanti.
2. Hiroshi Sakura (さくらひろし Sakura Hiroshi)
Ayah Maruko, orang yang egois dan berbicara dengan kata-kata yang pedas
sesuka hatinya, pernah terjadi cekcok dengan Maruko karena masalah Natto.
Ceritanya, ayahnya mengecap Maruko yang tidak suka adalah memalukan
Jepang saja, anggota keluarga lain menganggap perkataan ayah terlalu
kelewatan. Selain itu masih banyak hal-hal yang menyebabkan Maruko atau
anggota keluarga lainmya terlibat cekcok dengannya. Hobinya adalah
memancing dan minum minuman keras.
Ia pernah memenangkan undian sebuah mobil dan mengajak anggota
keluarganya jalan-jalan, karena sering hampir menabrak membuat yang
lainnya kapok jalan-jalan kalau ayah yang menyetir.
3. Sumire Sakura (さくらすみれ Sakura Sumire)
Ibu Maruko, ia sering memarahi Maruko karena kenakalannya. Ia adalah
seorang ibu yang disiplin tetapi tolerir. Dia sangat fokus terhadap
pengeluaran keluarga dan berusaha mendapatkan barang kebutuhan dengan
harga serendah mungkin. Nama gadisnya adalah Kobayashi Sumire.
4. Sakiko Sakura (さくらさきこ Sakura Sakiko )
Adalah kakak perempuan dari Maruko, berbeda dengan Maruko yang
pemalas, bandel, sering mendapat nilai buruk. Ia adalah orang yang
rajin, tenang, dan pandai. Ia sering mendapat perhatian dari ibunya yang
membuat Maruko menjadi iri. Ia adalah anak kelas 6 sekolah dasar di
sekolah yang sama dengan Maruko.
5. Tomozou Sakura (さくら友蔵 Sakura Tomozō )
Kakek Maruko, Maruko adalah cucu kesayangannya. Ia sering sekali
terlihat bersama Maruko saat menonton TV atau jalan-jalan. Ia memiliki
sifat yang cenderung dramatis ketika menanggapi sesuatu dan mudah
termakan omongan orang.
6. Tamae Honami
Sahabat Maruko. Dia cerdas dan ikut campur dengan kegiatan yang Maruko jalani. Dia dipanggil Tama-chan oleh Maruko.
7. Kazuhiko Hanawa
Seorang anak kaya raya di kelas Maruko yang tinggal sementara di rumah
pengasuhnya, Kakek Hediji. Ibunya sering jalan-jalan keluar kota atau
keluar negeri sehingga ia jarang bertemu dengan ibunya. Dia
diantar-jemput dengan limousin setiap hari.
8. Sueo Maruo
Maruo adalah salah satu teman sekelas Maruko yang menjabat sebagai ketua
kelas. Ia selalu ingin dikagumi oleh orang lain. Ia memakai kacamata
yang sangat tebal karena ia terlalu sering membaca buku dan belajar.
Garis hitam selalu muncul di wajahnya hampir sepanjang waktu, terutama
ketika ia tampak gembira, sehingga tampak menakutkan bagi
teman-temannya. Dia sangat ketakutan kalau ada yang merebut posisinya
sebagai ketua kelas dan sering mendekati teman sekelas yang menonjol dan
selalu bersikap baik dengannya agar tak menjatuhkannya.
Sampai sekarang OST opening dan ending Maruko ada loh di hp ku, kalau yang dulu ngefans sama Maruko cuma liat liriknya pasti udah kebanyang iramanya hahaha
(Opening Song)
Hal yang menyenangkan hati
Banyak sekali
Bahkan kalau kita bermimpi
Sekarang ganti baju
Agar menarik hati
Ayo kita mencari teman
Jalan panjang menuju langit biru
Tiba-tiba ku lihat seorang anak
Yang menemukan harta karun didalam sana
Alangkah senang dan hati gembira
Wangi angin
Pandang rumput disore hari
Sampaikan salam
Gembira
Hal yang menyenangkan hati
Banyak sekali
Bahkan kalau kita bermimpi
Sekarang ganti baju
Agar menarik hati
Ayo kita mencari teman
(Closing Song)
Apapun siapapun semua
Menari dengan penuh gembira
Bubur dalam panci pun keluar
(Opening Song)
Hal yang menyenangkan hati
Banyak sekali
Bahkan kalau kita bermimpi
Sekarang ganti baju
Agar menarik hati
Ayo kita mencari teman
Jalan panjang menuju langit biru
Tiba-tiba ku lihat seorang anak
Yang menemukan harta karun didalam sana
Alangkah senang dan hati gembira
Wangi angin
Pandang rumput disore hari
Sampaikan salam
Gembira
Hal yang menyenangkan hati
Banyak sekali
Bahkan kalau kita bermimpi
Sekarang ganti baju
Agar menarik hati
Ayo kita mencari teman
(Closing Song)
Apapun siapapun semua
Menari dengan penuh gembira
Bubur dalam panci pun keluar
Paman suka menuduh orang
Sampai kapanpun tak terlupakan
Guru inipun orang yang pintar
Tentu kita aneh lagi
Papaparapap
Picara picara papaparapap
Picara picara papaparapap
Sampai kapanpun tak terlupakan
Guru inipun orang yang pintar
Tentu kita aneh lagi
Papaparapap
Picara picara papaparapap
Picara picara papaparapap
Picara picara perutku lapar sekali
Papaparapap
Picara picara papaparapap
Picara picara papaparapap
Picara picara perutku lapar sekali
Coba aja ada TV Nasional yang mau nayangin ini lagi biar minggu pagi tu lebih menyenangkan -_-
Referensi:
https://id.wikipedia.org/wiki/Chibi_Maruko-chan
Thankyou for reading this entry
Papaparapap
Picara picara papaparapap
Picara picara papaparapap
Picara picara perutku lapar sekali
Coba aja ada TV Nasional yang mau nayangin ini lagi biar minggu pagi tu lebih menyenangkan -_-
Referensi:
https://id.wikipedia.org/wiki/Chibi_Maruko-chan
Thankyou for reading this entry
Tidak ada komentar:
Posting Komentar